Cara membuat akses domain IIS pada windows server (client)

Haii saubbat blogger, di postiingan kali ini Tirouti akan membahas tentang bagaimana cara membuat akses domain untuk client

Oke langsung saja kita eksekusi.. oh ya untk membuat akses domain ini kalian harus menginstall, mengkonfigurassi dan juga membuat domain terlebih dahulu untuk IIS, kalian bisa lihat di postingan sebelumnya.. ^.^

Langkah pertama kitamasuk terlebih dahulu ke IIS manager
dengan cara seperti di gambar

Lalu buka lah site yang sudah terdapat di IIS Manager..
dengan cra yang tertera pada gambar 

Setelah terbuka, Buatlah folder baru
buat lah dengan nama "wwwroot-(domain pertama)" dan "wwwroot-(domain kedua)" dengan cara klik kanan new-folder lalu oke

Lakukan lah pengcopyan pada semua isi pada folder wwwroot


Setelah itu lakukan paste pada kedua folder yang telah kita buat

Pada folder wwwroot-Habibi.id

Pada wwwroot-Habibi.net

Lalu lakukan lah perubahan pada gambar yang akan di tampilkan nanti lalu, save lah gambar tersebut dengan nama "iis-(domain pertmana)" dan "iis-(domain kedua)"

Pada folder www-Habibi.id

Pada folder www-Habibi.net

Lalu lakukan lah perubahan pada script file iisstart
buka lah file itu dengan aplikasi notepad, lalu ubahlah script img src="iis-86.png" menjadi seperti digambar

Pada folder wwwroot-Habibi.id

Pada folder wwwroot-Habibi.net

Lalu buka kembali IIS Manager
buatlah site baru dengan cara seeperti digambar

Lalu isikan lah kolom yang kosong sesuai dengan beberapa keterangan
site name = nama domain
physical path = lokasi wwwroot
hostname = www.(domain)
Lalu klik lah OK

Pada folder wwwroot-Habibi.net

Pada folder wwwroot-Habibi.id

Maka akan terbuat lah site baru dengan nama domain kalian
 Lalu lakukan lah uji coba pada browser kalian di server lalu akseslah dengan www.(domain)

HABIBI.NET

HABIBI.ID

AKSES PADA CLIENT WINDOWS

Petama-tama agar browser kalian bisa mengakses web IIS lakukan lah pengaturan di secpol.msc

Lalu cari lah "user account admin" lalu klik kanan properties

Lalu enabled

Dan akses lah web tersebut di browser windows kalian

HABIBI.NET

HABIBI.ID

OKE SEKIAN

mungkin itu saja yang bisa saya sampaikan..

Terima kasih atasa petisipasinya..

SEMOGA BERMANFAAT ^.^
Share on Google Plus

About tirouti it

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 komentar:

Post a Comment